EFEKTIVITAS PENYULUHAN MENGGUNAKAN MEDIA FLIPCHART DAN POSTER DALAM MENINGKATKAN PENGETAHUAN KEBERSIHAN GIGI DAN MULUT (Pada Anak SD Kelas V di SDN Sokobanah Daya 1 Sampang)

Authors

  • Nurul Mufidah Politeknik Kesehatan Kemenkes Surabaya
  • Ratih Larasati Politeknik Kesehatan Kemenkes Surabaya
  • I.G.A Kusuma Astuti N.P Politeknik Kesehatan Kemenkes Surabaya

Keywords:

flipchart, poster, kebersihan gigi dan mulut

Abstract

Pemeliharaan kebersihan gigi dan mulut salah satu upaya untuk meningkatkan kesehatan tubuh. Prioritas kesehatan gigi pada anak-anak dalam menjaga kebersihan gigi dan mulut masih sangat rendah. Faktor yang mempengaruhi kebersihan gigi dan mulut salah satunya pengetahuan menyikat gigi meliputi frekuensi menyikat giginya, cara menyikat gigi, serta bentuk sikat gigi yang digunakan. Berdasarkan dari hasil survey awal diketahui sebanyak 18 siswa memiliki pengetahuan kurang ≤56%. Penelitian ini dilakukan untuk mengetahui efektivitas penyuluhan  menggunakan flipchart dan poster dalam meningkatkan pengetahuan kebersihan gigi dan mulut pada anak SD kelas V di SDN Sokobanah Daya 1 Sampang. Penelitian ini menggunakan penelitian eksperimen dengan teknik purposive sampling, jumlah responden sebanyak 93 siswa. Penelitian  dilakukan di SDN Sokobanah Daya 1 Sampang dan SDN Bira Tengah 1 Sampang pada bulan februari 2022. Teknik pengolahan dan analisis data dilakukan dengan uji Mann-Whitney. Hasil penelitian terdapat peningkatan pengetahuan menggunakan flipchart dan poster, flipchart lebih efektif untuk meningkatkan pengetahuan kebersihan gigi dan mulut pada anak SD kelas V di SDN Sokobanha Daya 1 Sampang. 

References

Ambarwati, T. (2020). Gambaran Mengunyah Mentimun Terhadap Kebersihan Gigi Dan Mulut. 1(1), 42–48.

Andriani, Y., Suwarni, L., & Arfan, I. (2020). Mini Poster Berbahasa Daerah Sebagai Alternatif Media Promosi Kesehatan Kepatuhan Mencuci Tangan. 2(1), 9–18.

Calvin, & Febiayu. (2021). Pengaruh Penggunaan Media Pembelajaran Flipchart terhadap Hasil Belajar Kognitif Siswa Kelas X SMA Negeri 24 Maluku Tengah. Biodik, 7(01), 95–101. https://doi.org/10.22437/bio.v7i01.12228

Jumilah, Jauhari, A. H., & Ridha, A. (2013). Efektivitas Media Poster Terhadap Peningkatan Pengetahuan Tentang Kesehatan (Studi pada siswa-siswi. 1–11.

Panggabean, K. E. (2015). Efektifitas Promosi Kesehatan dengan Media Poster dan Flip Chart Dalam Peningkatan Perilaku Menjaga Kesehatan Gigi dan Mulut Pada Siswa SDN 060799 dan SDN 060953 Medan Tahun 2015.

Rasiman, N. B. (2020). Penyuluhan Kesehatan Dan Pelaksanaan Sikat Gigi Bersama Anak SD Di Dusun RuvaBakubakulu Kecamatan Palolo. Jurnal Abdidas, 1(4), 248–253. https://doi.org/10.31004/abdidas.v1i4.54

Setiawati, I. (2021). Perbandingan Efektivitas Penyuluhan Menggunakan Media Poster dengan Media Flipchart Terhadap Pengetahuan Anak Tentang Karies Gigi di SD Negeri 1 Supat.

Sholiha, N., Purwaningsih, E., & Hidayati, S. (2021). Pengetahuan Tentang Kebersihan Gigi dan Mulut Dengan Penggunaan Media Leaflet pada Siswa Sekolah Dasar. 3(2), 593–602.

Siregar, Harahap Agustina Reni, & Aidha Zuhrina. (2020). Promosi Kesehatan Lanjutan dalam teori dan Aplikasi (I. Hakim, L. Novita, & L. Kim (eds.); Cetakan ke). Kencana.

Yuli, Ulliana, Silvia, & Fadliyah. (2022). Promosi Kesehatan Gigi Menggunakan Media Fliphchart Terhadap Pengetahuan Siswa Sekolah Dasar. JDHT Journal of Dental Hygiene and Therapy, 3(1), 21–25. https://doi.org/10.36082/jdht.v3i1.486

Zakarias, Vonny, & Paulina. (2016). Perbandingan efektivitas pendidikan kesehatan gigi menggunakan media video dan flip chart terhadap peningkatan pengetahuan kesehatan gigi dan mulut anak (Vol. 4).

Downloads

Published

2022-07-05

How to Cite

[1]
N. . Mufidah, R. . Larasati, and I. K. . Astuti N.P, “EFEKTIVITAS PENYULUHAN MENGGUNAKAN MEDIA FLIPCHART DAN POSTER DALAM MENINGKATKAN PENGETAHUAN KEBERSIHAN GIGI DAN MULUT (Pada Anak SD Kelas V di SDN Sokobanah Daya 1 Sampang)”, IJOHM, vol. 2, no. 3, pp. 388–395, Jul. 2022.

Issue

Section

Articles

Most read articles by the same author(s)

1 2 > >>